Halaman

Rabu, 02 Juni 2010

TABUNG GAS KEDALUWARSA



Tabung LPG yang sudah kadaluwarsa tidaklah aman untuk digunakan dan bisa menyebabkan kecelakaan (meledak). Kita wajib berhati-hati saat menerima tabung LPG dari penjual manapun, dengan cara memeriksa masa kadaluwarsa dari tabung LPG.

Tanggal kadaluwarsa di tabung gas ditulis dalam Alfa Code sesuai nomornya sebagai A atau B atau C atau D dan diikuti dua digit angka.
Contohnya: D06
Abjad mewakili 1 kwartal :
A untuk kwartal I (Januari - Maret),
B untuk kwartal II (April - Juni),
C untuk kwartal III (Juli - September) dan
D untuk kwartal IV (Oktober - Desember).

Dua digit angka berikutnya merupakan tahun kadaluwarsa. Jadi "D06 berarti Desember 2006".

(diposting oleh Pak Taqyuddin untuk Milis Blok S).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Apabila ada yang ingin anda komentari mengenai artikel atau posting dalam blog ini, silahkan tinggalkan komentar anda :